Sodium Hypochlorite adalah senyawa kimia yang akrab dengan kehidupan sehari-hari yang lebih dikenal dengan pemutih biasanya digunakan untuk pembasmi kuman, zat pengasam, penghilang bau, dan penghilang warna.